Pages

Rabu, 17 Oktober 2012

Tidak Sedikit Orang Bisa kaya dari Blog




        Perbedaan cara belajar di SMP dan di SMA ? ?,? waktu di SMP saya belajar TIK menggunakan LCD saat praktek komputer saja. Prakteknya tentang cara membuat surat ( word ), tabel ( excel ), menerangkan suatu gambar perangkat komputer, dan lain sebagainya, mungkin karena moving class. Sedangkan di SMA hampir disemua pelajaran menggunakan LCD karena masing-masing kelas memiliki LCD. Perbedaannya juga cara berfikirnya, waktu saya SMP saya pemahamannya kurang. Setelah masuk SMA pemahaman saya meningkat karena “ untung sudah belajar ”. Dan masa yang indah ini tak boleh kita lewati. Langkahkan kaki kita bersama. genggam erat tangan kita bersama satukan rasa masa depan menanti kita, tuk meraih mimpi.


                                                BLOG
 
            Kebutuhan akan bersosialisasi di dunia maya tidak cukup hanya dilakukan pada portal-portal sosial networking yang membatasi ruang gerak kita, ada sebuah solusi bagi anda yang ingin lebih bersosial tanpa ada sebuah batasan yaitu dengan melalui Blog.
          Melalui Blog ini kita bisa berimprovisasi memvisualisasikan imaginasi kita, melalui artikel, gambar dan sebagainya. blog juga bisa dipakai untuk keperluan bisnis iklan dan lainnya. Dan tidak sedikit orang yang bisa kaya hanya dari blog. ada beberapa blog yang bisa digunakan secara gratis seperti wordpress, multiply, myspace, blogger ( blogspot ) dll, namun semua itu memiliki keunggulan yang berbeda-beda,

1.     Wordpress
Wordpress adalah sebuah perangkat lunak blog ditulis dalam PHP dan didukung sistem basis data MySQL. WordPress adalah penerus resmi dari b2\cafelog yang dikembangkan oleh Michel Valdrighi. Nama WordPress diusulkan oleh Christine Selleck, teman dari ketua developer, Matthew Chales Mullenweg. WordPress memiliki keunggulan dalam html yang bisa kita custom.

2.     Multiply
Multiply.com adalah sebuah situs jaringan sosial dengan fitur yang memungkinkan orang untuk saling berbagi beberapa media : foto, video, maupun blog.
Multiply.com menyediakan layanan blog. Blog yang di posting ke Multiply.com dapat secara otomatis diteruskan ke akun liveJournal, Blogger atau TypePad. Dimungkinkan pula untuk mem-postingkan  via e-mail atau MMS. Pengunaan juga dapat memberikan komentar terhadap sebuah film, buku, atau juga berbagi acara berdasarkan kalender. MULTIPLY ialah cara paling mudah untuk berkomunikasi dengan banyak orang. Disini disediakan pelbagai fasilitas digital: gambar, blog, video, musik dll. Semua berada dalam satu halaman dengan MULTIPLY anda bisa bergabung dan berbincang dengan setiap orang yang termasuk dalam jaringan sosial anda, dan selalu mendapat hal-hal baru dari posting-posting jaringan sosial anda.
MULTIPLY membolehkan kita memasukkaan gambar digital, video, dan musik. Anda juga diperkenankan untuk membuat blog personal, memasukkan aktivitas anda kedalam. Orang lain diperbolehkan meberi komentar. MULTIPLY mudah digunakan dan gratis. Setiap orang boleh menggunakannya, dan anda pun bisa menjadi populer lewat MUlTIPLY. Ini jalan terbaik untuk membangun jaringan sosial dengan cepat dan mudah ke semua orang

3.     MySpace
MySpace adalah situs jaringan sosial populer yang menawarkan
jaringan antara teman, profil pribadi, blog, grup, foto, musik dan video untuk remaja dan dewasa di seluruh dunia. Markas situs ini terletak di Beverly Hills, California, Amerika Serikat. Dalam perkembangannya myspace banyak digunakan Band-band luarnegeri maupun lokal untuk ajang promosi
.
4.     Blogspot
Blogspot adalah salah satu layanan blog gratis yang merupakan salah satunya dari google.com. jadi, sebelum membuat blog di blogspot, terlebih dahulu, kita harus mendaftar sebagai di google mail atau gmail. Untuk daftar di gmail, silahkan buka http://www.gmail.com/ untuk mendaftarkan account Gmail.
Jika anda ingin membuat blog untuk berbisnis ( mencari Dollar di internet /google adsense) disarankan anda menggunakan Blogger karena blogger adalah milik google.inc dan akan memudahkan anda dalam penyetujuan adsnse oleh google adsense dan untuk membuatnya pun tidak sesulit yang lainnya,

a.     Pertama anda buka www.blogspot.com
b.     Lalu anda klik ciptakan blog
c.      Kemudian anda isi semua data yang dibutuhkan dan jika sudah anda klik lanjutkan
d.     Isi nama blog dan juga alamat blog anda, jangan lupa anda klik cek ketersediaan alamat blog anda, jika sudah klik lanjutkan
e.      Sekarang anda pilih sebuah template untuk digunakan di blog anda nantinya, jika sudah anda klik lanjutkan
f.       Jika tampak halaman, berarti anda telah berhasil membuat sebuah blog, anda klik mulai bloging untuk memulai merapikan blog anda
g.     Kini anda telah masuk kehalaman Artikel, anda masukan sebuah artikel yang ingin anda poting di blog anda (jika anda belum mempunyai artikel anda bisa mencari lewat google atau bisa menyandur artikel dari www.id.wikkipedia.org )
h.     Beri judul artikel, jika sudah klik terbitkan entri
i.       Jika muncul halaman, berarti artikel anda sudah di posting. di halaman blog anda klik dijendela baru untuk melihat tampilan blog di jendela baru
j.       Kini artikel anda telah di posting di blok anda

Jika anda merasa tampilan anda belum sempurna anda bisa mengganti template blog anda dengan yang disediakan oleh blogger atau anda bisa mencari template lain melalui mensin pencari dengan kata kunci “ Blogger Teplate “ atau di situs www.ger.template-blogger.blogspot.com  anda bisa menemukan beberapa template untuk blogger yang tampilannya cukup menarik dan anda bisa mendownloadnya ke HTML blog anda.



0 komentar:

Posting Komentar